UTP
Mas, Unshielded itu kalau ga salah kan berarti tidak di lapisi.
jadi sebenarnya tuh ada 2 type:
1. Unshielded Twisted Pair.
2. Shielded Twisted Pair.
Memang sih kalau Unshielded itu lebih ga tahan dengan interferensi dibandingkan shielded.
Harga Shielded itu bisa 2x dari harga Unshielded, tapi memang lebih bagus, biasa kita pakai untuk nyambung access point di tower ke switch.
Trus satu kotak itu bukannya isinya 1000ft = 333 meter?
bukan cuma 150 meter doang (wah di korupsi tuh sama yang jual)
Memang ga usah ikutin urutan standard warna kabel tidak akan menyebabkan masalah, tapi ingat bilamana 1 tahun lagi harus tracing kerusakan kabel, maka akan bingung, apalagi orang lain yang ngeliat, karena tidak standard, jadi saran saya adalah, buat kabel ikutin standard yang sudah berlaku, Mulailah mengikuti aturan dari hal-hal yang kecil.
Salam,
http://rtrw.net - internet untuk semua
jadi sebenarnya tuh ada 2 type:
1. Unshielded Twisted Pair.
2. Shielded Twisted Pair.
Memang sih kalau Unshielded itu lebih ga tahan dengan interferensi dibandingkan shielded.
Harga Shielded itu bisa 2x dari harga Unshielded, tapi memang lebih bagus, biasa kita pakai untuk nyambung access point di tower ke switch.
Trus satu kotak itu bukannya isinya 1000ft = 333 meter?
bukan cuma 150 meter doang (wah di korupsi tuh sama yang jual)
Memang ga usah ikutin urutan standard warna kabel tidak akan menyebabkan masalah, tapi ingat bilamana 1 tahun lagi harus tracing kerusakan kabel, maka akan bingung, apalagi orang lain yang ngeliat, karena tidak standard, jadi saran saya adalah, buat kabel ikutin standard yang sudah berlaku, Mulailah mengikuti aturan dari hal-hal yang kecil.
Salam,
http://rtrw.net - internet untuk semua
Sun, 30/10/2005 - 16:53 — kavein
Re: UTP - Standard TIA 568A-B
Nambahin dikit ajah, soal standar bukan tidak akan menimbulkan
masalah jika tidak di ikuti? Afaik, standar itu dibuat sebagai panduan
sekaligus kontrol performance suatu alat, dlm hal ini kabel UTP. Untuk
standar yg seharusnya di ikuti sudah di atur dlm standar TIA 568A dan
568B, untuk kabel 'straight' dianjurkan untuk menggunakan 568B sedangkan
kabel 'cross' satu sisi 568A dan sisi lain 568B.
Apa ada pengaruh? Alhamdulillah ada, tadinya saya juga bilang "ah...gak ngaruh deh...itu kan intinya kabel no 1,2,3,6 doang...", tp ternyata enggak, pernah saya alami saat mengupgrade basis 10Mbps ke 100Mbps. Saat sudah mengganti semua Switch kira2 ada setengah dari jumlah node yg tdk OK, setelah lama berbingung2 ria, tanpa sengaja saya menyadari ternyata seluruh node yang tdk OK adalah yg tdk mengikuti standar TIA tadi, dan setelah semua di 'patch' alhamdulillah masalah selesai.
Sekian sedikit ceritanya, moga aja bisa berguna buat temen2 sekalian.
Note: klo masih ada yg penasaran silahkan buat kabel sepanjang 100m dengan urutan asal, di jamin tidak akan konek, urutan kabel dgn standar TIA bisa mencapai lbh dari 100m, klo gak slh ada yg pnah bilang bisa 160m (40m lg bisa nyamain STP :D), tp pengalaman pribadi saya baru coba sampe 120m.
Referensi: http://en.wikipedia.org/wiki/TIA-568B
{^_^} kavein {^_^}
------------------------------------
I love GNU/Linux 'coz it makes me think, act and confused... :D
Apa ada pengaruh? Alhamdulillah ada, tadinya saya juga bilang "ah...gak ngaruh deh...itu kan intinya kabel no 1,2,3,6 doang...", tp ternyata enggak, pernah saya alami saat mengupgrade basis 10Mbps ke 100Mbps. Saat sudah mengganti semua Switch kira2 ada setengah dari jumlah node yg tdk OK, setelah lama berbingung2 ria, tanpa sengaja saya menyadari ternyata seluruh node yang tdk OK adalah yg tdk mengikuti standar TIA tadi, dan setelah semua di 'patch' alhamdulillah masalah selesai.
Sekian sedikit ceritanya, moga aja bisa berguna buat temen2 sekalian.
Note: klo masih ada yg penasaran silahkan buat kabel sepanjang 100m dengan urutan asal, di jamin tidak akan konek, urutan kabel dgn standar TIA bisa mencapai lbh dari 100m, klo gak slh ada yg pnah bilang bisa 160m (40m lg bisa nyamain STP :D), tp pengalaman pribadi saya baru coba sampe 120m.
Referensi: http://en.wikipedia.org/wiki/TIA-568B
{^_^} kavein {^_^}
------------------------------------
I love GNU/Linux 'coz it makes me think, act and confused... :D
Thu, 07/06/2007 - 13:27 — mouvetech
UTP
salut deh buat kaosgeek, wifiman dan kavein sudah bagi2 ilmu.
sa jg punya pengalaman menarik waktu belajar pasang kabel jaringan. waktu itu sa pkr urutan warna nda masalah eeh trnyata bkn pusing. wkt itu sa pasang kabel lbh 70m, tp tdk berhasil konek.sa pikir karena konektor yg tdk bagus, sampai2 hampir habis tuh satu kotak sa pakai...hehehe dan ternyata setelah diurutin sesuai warna standar langsung reply....
so lebih baik ikutin deh warna standarnya.
sa jg punya pengalaman menarik waktu belajar pasang kabel jaringan. waktu itu sa pkr urutan warna nda masalah eeh trnyata bkn pusing. wkt itu sa pasang kabel lbh 70m, tp tdk berhasil konek.sa pikir karena konektor yg tdk bagus, sampai2 hampir habis tuh satu kotak sa pakai...hehehe dan ternyata setelah diurutin sesuai warna standar langsung reply....
so lebih baik ikutin deh warna standarnya.
Sun, 16/09/2007 - 22:03 — samba134
Sedikit Komentar standard TIA 568A dan 568B
Menurut yang saya pernah baca, standard TIA 568A dan 568B tidak seperti yang ditulis di atas.
Salah satu pattern dalam standard TIA adalah MUDA - TUA, namun dalam tulisan ini pin 3 dan 4 adalah MUDA - MUDA dan 5 dan 6 adalah TUA-TUA. menurut hemat saya kok sepertinya tulisan ini perlu diluruskan, supaya nantinya tidak ada yang salah dalam menyerap ilmu.
tks.
Salah satu pattern dalam standard TIA adalah MUDA - TUA, namun dalam tulisan ini pin 3 dan 4 adalah MUDA - MUDA dan 5 dan 6 adalah TUA-TUA. menurut hemat saya kok sepertinya tulisan ini perlu diluruskan, supaya nantinya tidak ada yang salah dalam menyerap ilmu.
tks.
Tue, 08/07/2008 - 06:11 — ms_aiboy
Menurut saya susunan
Menurut saya susunan warnanya sebaiknya ditulis seperti ini :
Untuk EIA 568A sebagai berikut:
1 Orange Strip
2 Orange
3 Hijau Strip
4 Biru
5 Biru Strip
6 Hijau
7 Coklat Strip
8 Coklat
Untuk EIA 568B sebagai berikut:
1 Hijau Strip
2 Hijau
3 Orange Strip
4 Biru
5 Biru Strip
6 Orange
7 Coklat Strip
8 Coklat
Untuk EIA 568A sebagai berikut:
1 Orange Strip
2 Orange
3 Hijau Strip
4 Biru
5 Biru Strip
6 Hijau
7 Coklat Strip
8 Coklat
Untuk EIA 568B sebagai berikut:
1 Hijau Strip
2 Hijau
3 Orange Strip
4 Biru
5 Biru Strip
6 Orange
7 Coklat Strip
8 Coklat
Mon, 04/08/2008 - 22:26 — ariefbudianto
yap.. susunan kabel itu
yap.. susunan kabel itu berpengaruh karena besar resistansi
masing masing kabel yang berbeda. makanya akan keliatan pada saat konek
dengan kabel yg panjang. pernah ngalamin juga sih. kalau pada saat konek
untuk semeter atau dua meter mungkin nggak akan terasa pengaruhnya.
untuk antar hub sekarang udah mulai ada hub yang bisa di pasangkan dengan kabel straight ataupun cross. jadi nggak harus pakai cross.
demikian..
untuk antar hub sekarang udah mulai ada hub yang bisa di pasangkan dengan kabel straight ataupun cross. jadi nggak harus pakai cross.
demikian..
Om, kalo mau buat koneksi
Om, kalo mau buat koneksi p2p buat ubuntu804, gimana caranya ?
trus jaringan itu mo buat bikin repository local, apa aja yg harus
diedit pada source.list nya ?
Wed, 13/08/2008 - 06:21 — Yudoprayitno
Sedikit kasih masukan pernah
Sedikit kasih masukan pernah psang utp pake belden US jarak
antar node to node max 80m lebih dr itu kacau, jadi amannya pasang kabel
jangan lebih dari 100m ape lagi pake kabel belden yang murah tambah
kacau jadi nya.
hati2 pada saat tranking kabel jg sampe ketekuk alias patah dalem kan repot putus jalur,.........he....he..
soalnya gw pernah kejadian mumet dibikin kabel ampe2 ngolong diatas plafon
hati2 pada saat tranking kabel jg sampe ketekuk alias patah dalem kan repot putus jalur,.........he....he..
soalnya gw pernah kejadian mumet dibikin kabel ampe2 ngolong diatas plafon
Tue, 26/08/2008 - 13:56 — hidnb
standar urutan pemasangan
standar urutan pemasangan kabel ini memang perlu diperhatikan
apalagi nanti kalau ada masalah koneksi jaringan. penggantian konektor
yang tidak berfungsi karena karatan dll. lha iya kalau kita masih ingat
urutannya. kalau kebetulan bukan kita yang mengerjakan.
saya alami sendiri memperbaiki kabel yang tidak standar. pusing deh
saya alami sendiri memperbaiki kabel yang tidak standar. pusing deh
Fri, 19/09/2008 - 23:52 — hazyfuzzy
mas buat yang nulis artikel
mas buat yang nulis artikel ini, gw mau tanya, situs http://linux.bali.or.id/?q=node/33
untuk artikel lengkapnya koq kagak bisa di akses ya! gw coba sekarang
malam ini. kenapa website-nya mas? gw pingin lebih ditel soalnya mas.
thanx..
thanx..
Sun, 18/01/2009 - 00:16 — bledhoz
jaringan? wah di susah ya
jaringan?
wah di susah ya belajar jaringan.....bnyk perintah console nya ?
wah di susah ya belajar jaringan.....bnyk perintah console nya ?
Sat, 28/02/2009 - 12:29 — jefri
Mas.... Klo ngasih tutorial
Mas....
Klo ngasih tutorial tuh yang bermanfaat apa???
Jgn cara pasang kabel UTP yang dibahas.
Itu mah utk newbie kali.... :)
Klo ngasih tutorial tuh yang bermanfaat apa???
Jgn cara pasang kabel UTP yang dibahas.
Itu mah utk newbie kali.... :)
Mon, 02/03/2009 - 13:59 — novelist
klo nulis blog atau artikel
klo nulis blog atau artikel harus original ga boleh ngambil dari orang lain...
klopun terpaksa ngambil harus dicantumkan nama pemilik tutorial dan asal tutorial itu...
kita orang opensource harus menghargai hakcipta....
key bozzz..
klopun terpaksa ngambil harus dicantumkan nama pemilik tutorial dan asal tutorial itu...
kita orang opensource harus menghargai hakcipta....
key bozzz..
Sun, 09/10/2011 - 10:19 — faizalblueberi
hebat.... thanx untuk share
hebat.... thanx untuk share ilmunya izin praktek gan...
Tidak ada komentar:
Posting Komentar